25 April 2024

BERITA TERKINI

Hari Otonomi Daerah, Hikmat Ginanjar Komitmen Dukung Ekonomi Hijau dan Lingkungan Sehat

JABARNEWS | BANDUNG - Perjalanan kebijakan otonomi daerah selama lebih dari seperempat abad merupakan momentum yang tepat untuk melahirkan berbagai terobosan kebijakan bernilai manfaat...

Angkot Listrik di Kota Bogor Sepi Penumpang, Dishub Ungkap Penyebabnya

JABARNEWS │ BOGOR – Sudah tiga pekan sejak Angkot Listrik Bogor (Alibo) mulai beroperasi, namun kondisinya masih sepi penumpang. Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor mengungkapkan...

Herdiat Sunarya Ngaku Siap Maju Kembali di Pilkada Ciamis 2024, Jika…

JABARNEWS | BANDUNG - Herdiat Sunarya mengatakan bahwa dirinya siap maju lagi sebagai Bakal Calon Bupati Ciamis di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024. “Saya...

Linda Nurani Minta Tingkatkan Kesadaran Kesetaraan Gender dan Peran Perempuan dalam Pembangunan

JABARNEWS | BANDUNG - Penjabat Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kota Bandung Linda Nurani Hapsah menekankan pentingnya memperingati Hari Kartini...

Herman Suyatman Pastikan Pemdaprov Jabar Sejalan dengan Pusat dalam Pembangunan Ekonomi Hijau

JABARNEWS | BANDUNG - Sekda Jabar Herman Suryatman menjadi pembina upacara Hari Otonomi Daerah XXVIII, di halaman Gedung Sate Bandung, Kamis (25/4/2024). Hari Otonomi Daerah...

Duh! Dalam Sehari Ada 12 Laporan Tanah Longsor di Ciamis

JABARNEWS | CIAMIS - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Ciamis melaporkan bahwa dalam sehari ada sebanyak 12 laporan terkait bencana tanah longsor. Kepala Pelaksana...

Soal Gejolak Nilai Rupiah, Zulkifli Hasan Minta Masyarakat Tak Khawatir Karena Ini

JABARNEWS | BANDUNG - Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan meminta masyarakat untuk tidak perlu mengkhawatirkan dampak dari gejolak nilai rupiah terhadap dolar. Bukan tanpa alasan,...

Ma’ruf Amin Minta Optimalkan Teknologi dalam Mitigasi Bencana

JABARNEWS | BANDUNG - Wakil Presiden Kyai Ma’ruf Amin meminta seluruh stakeholders harus bahu membahu berinovasi dalam menghadirkan teknologi yang dapat mendeteksi kebencanaan. Tak hanya...

Ngeri! Ada Tim Kampung Bebas Rentenir, Warga Cisaranten Wetan Siap Usir Bank Emok

JABARNEWS | BANDUNG - Kelurahan Cisaranten Wetan di Kota Bandung membentuk tim Kampung Bebas Rentenir (KBR) sejak Januari 2024. Langkah-langkah taktis telah diambil untuk...

Erick Thohir Pastikan Lanjutkan Kerja Sama dengan Shin Tae-yong hingga Tahun 2027

JABARNEWS | BANDUNG - Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan bahwa dirinya bersama pelatih Shin Tae-yong sepakat melanjutkan kerja sama untuk tim nasional (Timnas)...

Komisi III DPRD Jabar Soroti Kinerja BUMD, Begini Katanya

JABARNEWS | BANDUNG - Komisi III DPRD Provinsi Jawa Barat menyoroti pencapaian kinerja Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Provinsi Jawa Barat. Khususnya yang belum...

Presiden Jokowi Siapkan Program Unggulan untuk Prabowo-Gibran

JABARNEWS | BANDUNG - Presiden Joko Widodo (Jokowi) tengah menyiapkan program-program unggulan pasangan Presiden-Wakil Presiden Terpilih Pilpres 2024 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Nantinya program tersebut...

Mayat Wanita dalam Koper Ditemukan di Bekasi, Polisi Ungkap Hal Ini

JABARNEWS | BEKASI - Polres Metropolitan Bekasi melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) lokasi penemuan mayat wanita dalam koper. Mayat wanita dalam koper itu ditemukan...

Alamai Kenaikan Harga, Zulkifli Hasan Tegaskan Tidak akan Impor Bawang Merah

JABARNEWS | BANDUNG - Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengatakan bahwa pihaknya tidak akan membuka opsi untuk melakukan impor bawang merah. Meski harga bawang...

ADVERTORIAL

Pilihan Editor